Profil Lulusan

PROFIL LULUSAN PRODI S1 MANAJEMEN

  1. Manajer Bidang Bisnis (Manajer Keuangan, Manajer Pemasaran, dan Manajer SDM)

Setiap lulusan memiliki kemampuan dalam mengimplementasikan ilmu-ilmu manajemen yang mampu berkomunikasi serta mengambil keputusan terbaik dalam Organisasi Bisnis (Perusahaaan) maupun Instansi Pemerintah dan berperan sebagai manajer di bidang Keuangan, Pemasaran dan Sumber Daya Manusia.

  1. Wirausaha Bidang Jasa dan Manufaktur

Setiap lulusan dapat melihat peluang bisnis dibidang jasa dan manufaktur serta memiliki kemampuan untuk mengelola usaha berskala kecil maupun besar.

  1. Perbankan

Setiap lulusan dapat memahami manajemen operasional perbankan, produk perbankan, serta mampu menjalankan manajemen bisnis perbankan

  1. Aparatur Sipil Negara (ASN)

Setiap lulusan dapat memahami dan mampu menjalankan aktivitas manajeme pemerintahan

  1. Ilmuwan Bidang Manajemen Bisnis dan Pemasaran, Bidang Keuangan, dan SDM

Setiap lulusan Mampu menguasai konsep teoritis dan mengembangkan potensi konsep berfikir di bidang manajemen keuangan, pemasaran, SDM dan bertanggung jawab secara moral menyebarkan ke sesama.

PENCIRI PRODI S1 MANAJEMEN

  1. Menerapkan nilai-nilai manajemen umum dan ilmu manajemen yang berwawasan keislaman
  2. Memiliki kemampuan mengembangkan jiwa wirausaha yang professional dan berwawasan global serta mengintegrasikan nilai-nilai keislaman
  3. Memiliki kemampuan menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN) yang dapat menerapkan nilai-nilai keislaman
  4. Memiliki kemampuan menerapkan nilai-nilai keislaman dalam manajemen dan operasional perbankanMemiliki kemampuan  menjadi Ilmuwan Bidang Manajemen Bisnis dan Pemasaran, Bidang Keuangan, dan SDM yang berkualitas dan professional serta menerapkan nilai-nilai keislaman